Rabu, 31 Desember 2008
langkah menjadi pengusaha event organizer (EO)
BEBERAPA TAHUN KEBELAKANG EVENT ORGANIZER MENGALAMI PERKEMBANGAN YANG SANGAT SIGNIFIKAN DIKARENAKAN PELUANGNYA SANGAT BESAR UNTUK DIKEMBANGKAN SEBAGAI USAHA PROFESIONAL, DAN TERUTAMA ANAK-ANAK MUDA SANGAT MENYUKAI EVENT ORGANIZER.
PELUANG BISNIS EO SANGAT MENJANJIKAN SEIRING MENINGKATNYA KEBUTUHAN MASYARAKAT AKAN JASA EVENT ORGANIZER YANG PROFESIONAL.
EVENT ORGANIZER ADALAH JASA PENYELENGGARAAN KEGIATAN DAN MERUPAKAN USAHA YG DILAKUKAN UTK MEMPERMUDAH RENCANA MEYELENGGARAKA SEBUAH EVENT.
PENULIS MENYARANKAN BEBERAPA HAL TERUTAMA UNTUK PEMULA ATAU YG BARU AKAN MEMULAI USAHA,
1.TETAPKAN PANGSA PASAR/ MARKET BISNIS YG AKAN DITUJU
SEBAGAI (EO) PEMULA ATAU YG AKAN MEMULAI SEBAIKNYA TENTUKAN KEMANA EVENT ORGANIZER KITA BAWA, KE SPESIALIS ATAU KE UMUM, TAPI YG PEMULA LEBIH BAGUS KE SPESIALISASI DULU EX: KONSER MUSIK, OTOMOTIF, EXPO ATAU PAMERAN, WEDDING CEREMONY, ATAU SEMINAR DAN BERBAGAI KEGIATAN PERUSAHAAN ATAU ORGANISASI (LAUNCHING, MUNAS, RAKERNAS DLL)
DENGAN BEGITU KITA BISA FOKUS UNTUK MENGEMGANGKAN (EO) KITA. DAN SEIRING BERKEMBANGNYA PERUSAHAAN KITA BISA MENGEMBANGKAN/ DIVERSUFIKASI EVENT ORGANIZER KE PANGSA PASAR YG LEBIH LUAS
2.KUATKAN MENAJEMEN KEUANGAN
HAL INI YG SANGAT MENENTUKAN BERHASIL TIDAKNYA SUATU (EO) KITA HARUS MENUNJUK 1 DIREKTUR KEUANGAN, KARENA BIASANYA SEBAGAI EO PEMULA KITA BELON DAPAT KEPERCAYAAN DARI SPONSOR DAN BIASANYA PULA KITA HARUS KELUARKA MODAL KITA SEMUA DULU.
DENGAN MANAJEMEN KEUANGAN KITA YG SOLID MAKA MENJADI ENTRY POINT KEKUATAN EVENT ORGANIZER KITA.
BUAT JUGA PERKIRAAN RUGI LABANYA DISETIAP EVENT,BUATKAN JUGA REKENING GIRO KHUSUS DAN JANGAN DICAMPUR CAMPUR.
3.BENTUK TEAMWORK YG SOLID
ELEMEN YANG MENENTUKAN JUGA MAJU TIDAKNYA (EO) KITA, PILIH BEBERAPA ORANG YANG PUNYA KEMAMPUAN DIBIDANG MASING-MASING JANGAN TERLALU BANYAK/ GEMUK TEAMWORKNYA SEDIKIT TAPI PUNYA KEMAMPUAN MANAJERIAL DALAM MEMAJUKAN (EO), SARAN PENULIS UNTUK PERTAMA 5 ORANG TEAM INTI SUDAH BISA MENJALANKAN USAHA (EO), TAPI AKAN BISA DITAMBAH ATAU KITA SESUAIKAN DENGAN SITUASU KONDISI, MISAL ADA KONSER MUSIK DAN MEMBUTUHKAN TENAGA TAMBAHAN KITA CARI TENAGA TAMBAHAN YG BERSIFAT PART TIME, DG BEGITU KITA MENGEFISIENSIKAN BUGDET.
4. BANGUN KEPERCAYAAN DENGAN KONSUMEN DAN SPONSOR
ELEMEN YG KESEKIAN YG HARUS KITA PENUHI, INI JUGA FAKTOR PENENTU SUATU EVENT ORGANIZER TETAP SURVIVE ATAU MATI DENGAN PERLAHAN. JADI KITA BUAT SUATU KOMITMEN DG TEAM KITA BAHWA SETIAP EVENT HARUS SUKSES INI JUGA ENTRY POINT BAGUS UNTUK KEDEPAN MENCARI SPONSOR, KARENA BIASANYA SPONSOR AGAK JUAL MAHAL BILA BERHADAPAN DENGAN EVENT ORGANIZER YANG BARU DAN BIASANYA PIHAK SPONSOR MELIHAT KINERJA TEMWORK KITA, SETELAH KEGIATAN EVENT BERJALAN SUKSES BARU PIHAK SPONSOR MENAWARKAN KERJA SAMA LERBIH LANJUT,KARENA SEMAKIN SUKSES SUATU EVENT MAKA AKAN SEMAKIN DIPERCAYA OLEH SPONSOR.
5.BUAT PEMETAAN
YANG PENULIS MAKSUD DENGAN PEMETAAN ADALAH MEMBUAT DAFTAR DAFTAR PENTING YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEGIATAN KITA,
- EXAMPLE HOTEL KITA BUAT DAFTAR DAN KLASIFIKASI MULAI DARI FASILATAS DAN BERAPA SAJA HARGA SEWA CONVENTION HALL KITA BUAT DAFTAR YANG LENGKAP
- DAFTAR SPONSOR YANG BISA KITA AJAK KERJA SAMA
- DAFTAR MEDIA
- DAFTAR CONTACT PERSON BAIK ITU UNTUK PERIZINAN DAN LAINNYA YANG SIFATNYA SANGAT BERPERAN PENTING DAN BERHUBUNGAN DENGAN SETIAP EVENT EVENT YANG KITA ADAKAN
- DAFTAR ALAT ALAT/EQUIPMENT YANG AKAN SELALU KITA SEWA
- DAFTAR MANAGER ARTIS DAN LAINNYA
DAN MASIH BANYAK LAINNYA YANG BISA KITA SESUAIKAN DENGAN EVENT ORGANIZER KITA KE PANGSA PASAR MANA.
6. BUAT SCHEDUL ATAU JADWAL KEGIATAN KITA UNTUK 1 TAHUN KEDEPAN
KARENA KITA SUDAH MENUJU PROFESIONAL JADWAL KEGIATAN KITA HARUS SUDAH ADA UTK 1 TH KEDEPAN KARENA INILAH FAKTOR UTAMA KITA MENDAPATKAN HASIL ATAU PROFIT, AGAR MASYARAKAT TIDAK JEMU KITA KOMBAIN KEGIATAN KITA DAN BUAT BERBEDA TIAP BULAN.
7. PEMBAGIAN JOB DISCREPTION YG JELAS
HAL INI JUGA SANGAT PENTING AGAR PROGRES SETIAP EVENT BERJALAN DENGAN BAIK DAN HASIL YANG KITA HARAPKAN SESUAI, JADI MENJELANG ADA EVENT SUDAH KITA BAGI JOB DISCREPTION MASING2 DAN HARUS MELAPORKAN PROGRESNYA MASING2 PADA SETIAP MEETING, HAL INI UNTUK MENGETAHUI TINGKAT KESIAPAN SETIAP EVENT, KARENA SUKSES TIDAKNYA SUATU EVENT SANGAT BERGANTUNG DGN KESIAPAN, KOORDINASI DAN KERJASAMA ANTAR TEAMWORK.
8.PERSIAPKAN MODAL
YANG PENULIS MAKSUD ADALAH MODAL DALAM ARTI LUAS YAITU MODAL UNTUK TEMPAT USAHA BAIK UNTUK PEMBUATAN CV ATAU PT UNTUK LEGALITAS USAHA , MODAL TEMPAT USAHA TAPI PENULIS SARANKAN UNTUK (EO) PEMULA SEBAIKNYA GUNAKA RUMAH ATAU ADA TEMPAT YANG LAYAK KARENA UNTUK EFISIENSI BIAYA, DAN MODAL KERJA UNTUK AWAL KEGIATAN KITA TERMASUK OPERASIONAL KANTOR(TELEPON,FAX,INTERNET DLL) DAN OPERASIONAL AWAL EVENT YANG AKAN KITA JALANKAN.
10. PILIH EVENT YANG TIDAK MENGANDUNG RESIKO
SETIAP KITA MENGADAKAN EVENT RESIKO UNTUNG RUGI PASTI ADA TAPI YANG DIMAKSUD PENULIS ADALAH, KARENA KITA PEMULA ATAU BARU MENGAWALI BISNIS (EO) ALANGKAH BAGUSNYA KITA CARI JOB YANG MINIM RESIKO.
- EXAMPLE LAUNCING SUATU PRODUK DARI PERUSAHAAN
- SEMINAR
- MUSYAWARAH DAERAH(MUSDA) SUATU ORGANISASI, MUSYAWARAH NASIONAL(MUNAS) DAN LAINNYA
- WEDDING CEREMONY ATAU PESTA PERNIKAHAN ATAU ULANG TAHUN
- PERLOMBAAN PEMILIHAN PITRA-PUTRI ...., FASHION SHOw
11. IKUTI WADAH ORGANISASI
INI SANGAT PENULIS SARANKAN, KARENA DENGAN ADANYA WADAH ORAGNISASI/ASOSIASI EVENT ORGANIZER SANGAT MEMBANTU PERKEMBANGAN PERUSAHAAN KITA, KITA DAPAT BERBAGI PENGALAMAN DAN SALING BERTUKAR PENGALAMAN DAN SALING MEMBANTU BAIK ITU INFORMASI ATAU DALAM BENTUK LAINNYA.
DEMIKIAN PENULIS SAMPAIKAN HAL YANG PATUT ANDA PIKIRKAN DAN MENJADI ACUAN BAGI PARA PROFESIONAL MUDA YANG INGIN BERKIPRAH DIDUNIA EVENT ORGANIZER, HAL TERSEBUT DIATAS BERDASARKAN PENGALAMAN PENULIS MEMBAWAHI BALLROSE ENTERTAINMENT
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
1 komentar:
salam sukses..waralaba memang salah satu cara kita menuju keuangan mandiri, terlebih lagi bila produk kita yang di waralabakan
EMVO Consulting
Posting Komentar